1/14/2012

SAM, KAU BUKAN KEKASIHKU


SAM, KAU BUKAN KEKASIHKU
                                                            KARYA : ARUNDINA

Auramu busuk
Di tubuhmu
 belatung berpesta pora
Pandangmu tak sedap
Menusuk mata
Mengecapmu
Memuakkan
Pergilah Sam !
Kau bukan kekasihku

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Featured Post

8 Tip Sukses Public Speaking Ala Rahma Alia

Halo sobat yayuarundina.com – Berbicara di hadapan umum atau banyak orang merupakan kebutuhan penting di abad ini. Melalui komunikasi, kita...